Postingan

Inilah Pantai Despan Natal, Sunsetnya Bikin Enggan Pulang

Gambar
Heyho teman2 hobi baca, makasih sudah mampir di blog saya, d i artikel kali ini saya akan membantu kalian yang  masih bingung mencari dentinasi wisata untuk mengisi sore di hari liburmu. nih, saya beritahu salah satu destinasi yang menarik, dan harus kamu kunjungi ketika di mandailing natal. adalah, pantai despan, bisa dibilang tempat wisata ini cocok untuk semua kalangan. karena medannya paling mudah dijangkau dibanding destinasi lainnya.  Berlokasi di pusat kota natal. membuat lokasi pantai ini selalu ramai di kunjungi wisatawan. Di pantai ini pengunjung dapat berekreasi menyusuri lokasi pantai, atau berenang sambil menikmati suasana alam pantai yang tenang dan indah, dengan pasirnya yang berwarna putih kecoklatan, dan senja-nya yang romantis pasti akan membuat harimu lebih berwarna. Latter board pantai natal Mesti begitu Keunikan objek wisata yang ada di pantai despan natal ini. belum sepenuhnya dikelola dengan baik oleh pemerintah daerah. Perlu program-program pemerintah yang lebih

Melihat Pesona Pohon Menari Di Pantai Sikara-Kara

Gambar
Sesaat sebelum Matahari tenggelam menyusul senja, adalah saat yang tepat untuk duduk sejenak di tepian pantai, menikmati indahnya lukisan cakrawala yang di ciptakan tuhan demikian indahnya, melepaskan segala penat dari rutinitas keseharian. Pantai sikara kara yang terletak di Kecamatan natal, Kabupaten mandailing natal. Sumatera utara. Bisa banget kamu pilih untuk itu, karena pemandangan langit senja di lokasi pantai ini menjadi daya tarik tersendiri bagi pengunjung. Ditambah udara sejuk dan suasana yang begitu tenang jauh dari berisik. Paket lengkap untuk para pemburu wisata yang ingin jauh dari riuhnya manusia. Di tepian pantai ini terdapat barisan pohon bakau atau mangrove dengan ukuran bervariasi. Dipandang dari kejauhan, jajaran pohon bakau ini seperti serempak menari tertiup angin, pesona Dancing Tree ini jadi spot foto favorit para wisatawan. Lanskap Pantai sikara-kara dan Pohon Menarinya Akan membuat suasana hatimu yang gundah bisa jadi tenang, seperti pada rindu kepada pasang

Pulau Tamang, Top Selfi Yang Lagi Hits Di Pantai Barat Mandailing Natal

Gambar
Kegiatan berselfie dengan bekground laut dan teluk yang membentang luas sepertinya sedang nge-trend di kalangan kawula muda mandailing natal akhir-akhir ini. Ambillah contoh lokasi wisata pulau tamang yang akhir akhir ini banyak diperbincangkan. Terletak di Desa Tamang, Kecamatan Batahan, Kabupaten Mandailing Natal, Sumatera utara. tempat wisata yang masih terhitung baru hits ini menawarkan keindahan dan kesejukan alami yang tergolong masih asri. Kamu harus naik perahu jika mau kesini ya teman. kira kira sepuluh menitanlah waktu yang harus ditempuh untuk menyebrang dari pelabuhan Batahan ke pulau Tamang. Karena keindahannya tersebut. sejak setahun terakhir ini. Top Selfie Menara Suar Pulau Tamang sering diserbu wisatawan yang sebagian besar adalah remaja yang hobi selfie atau berswafoto. Nah, yang tak kalah menarik dari tempat ini adalah saat kamu melintasi jalan menuju Menara. Kamu akan dipayungi rindangnya pohon-pohon besar di kanan kiri jalan, banyak juga tanaman cengkeh

Inilah Pulau Tamang, Sekeping Nirwana Dari Pantai Barat Madina

Gambar
Menyusuri keindahan alam Nusantara memang tiada habisnya. Di artikel kita kali ini kita akan membahas sebuah pulau cantik di mandailing natal. Yaitu pulau tamang. surganya para pecinta pantai. Namun disini kita bukan hanya akan menemukan pantai yang cantik dengan pasir putihnya yang menawan. Kamu juga akan menikmati alam yang asri dengan masyarakatnya yang masih sangat menjujung tinggi keharmonisan. Pulau tamang sebuah pulau yang terletak di kecamatan batahan, kabupaten mandailing natal, Sumatera Utara. sekitar 4 jam dari jantung ibukota kabupaten, panyabungan. Untuk menuju ke Pulau tamang dari panyabungan, kita perlu menuju Kota sinunukan. kamu bisa menggunakan kendaraan roda empat atau roda dua. Namun. lebih baik jika kalian datang dengan sepeda motor. karena nanti kalian bisa berkeliling ketempat tempat lain di sekitar pelabuhan yang tak kalah indahnya. Ketika sampai di teluk lalang. kalian harus menuju ke pelabuhan batahan untuk menyebrang ke pulau tamang. dengan naik

Potret Hitam Putih Kehidupan

Gambar
Semua pelukis harus mengawali kanvasnya dengan siraman warna hitam, karena semua hal di dunia itu gelap sampai tersingkap cahaya.. Begitu juga dengan Hidup, semua tentang putih atau hitam, baik atau buruk, berusaha atau menyerah, dan tiada di antara keduanya. Ganjaran dari semua itu ialah surga atau neraka.

Secercah Kenangan Untuk Geulis Rh

Gambar
Puisi ini special saya bingkiskan untuk seseorang dari seberang laut yang pernah hadir di kehidupanku, semoga suatu saat dia akan membacanya.. Secercah Kenangan Untuk Geulis Rh Tertegun aku menerima semua kenyataan Bahwa engkau telah pergi Sontak bergetar luluh perih hati ini melepasmu, Bulir air mata jatuh tak tertahan, Termanggu aku  dalam heningnya jiwa, Geulis.. Terkenang kehangatan untaian kata yang pernah kau tulis, Teringat senyum yang pernah kau hadirkan untukku Terpesona ceritamu yang sering menyejukkan jiwa meski lewat maya, Terkagum tentang nilai ketegaran & kesabaran yang pernah kau torehkan. Namun kini, Aku termangu diam mengintari cakrawala, Berteman bintang yang tertutup awan gelap, Dibawah cahaya rembulan yang kesepian, Geulis.. Meski kini kau telah pergi, Namun namamu tetap terpatri di relung hati, Sebagai seorang “Terkasih, Tercinta dan Tersayang” Selamat terbang geulisku, Terbanglah menembus cakrawala dunia. Lepaskan semua lelah & deritamu.. Jang